Category Mbanjar Bae

OWABONG KOLAM AIR HANGAT

Sungai Serayu

“Nak, hari ini berangkat kerja lewat jembatan Rejasa atau mana?” Semenjak debit air sungai serayu meninggi, tiap pagi Ibu aktif bertanya pada kedua anaknya sebelum berangkat aktivitas. Terlebih, jika pagi hari air dari langit mulai jatuh ke bumi. Kekhawatiran Ibu makin bertambah.

SUNDAY MANING BANJARNEGARA

Sunday Maning, Tempat Promosi Produk

Minggu lalu, pas lagi asyik-asyiknya menikmati Soto Krandegan, Bapak tanya “Sunday Maning sudah masuk Blogmu belum, Dah?“. Emmm. . .sudah masuk dongs, meski baru pengantarnya sajo. Entah lupa, atau ketilep, mau posting isi dari Sunday Maning koq ya lupa terus. Padahal hampir tiap minggu dolan SunMan. Awal bulan Novermber 2013, posting pengantar Sunday Maning telah […]

Olahraga di Alun-alun

Sunday Maning Banjarnegara

Sunday Maning ini bukan pelsetan dari Sunday Morning-nya Lembah UGM lho, ya.  Ceritanya tuh pas lagi dengerin radio pagi hari, ada woro-woro. Woro-woronya tentang Sunday Maning. Kalau diartikan Sunday jelas Hari Minggu. Maning adalah Lagi. Minggu Lagi artinya, ya. Hahahaa. Ya, Maning tuh bahasa banyumasan, ngapakers. Kalian pernah mendengar Kentung atau Bongol musuhnya ucil bilang “Gagal maning, […]

Climbing Alun-Alun Banjarnegara

Sudut Alun-Alun Banjarnegara

Eng Ing Eng. . .lama nian tidak membicarakan tentang Banjarnegara tercinta di Blog ini. Sembari menunggu jam pulang, mari bersama-sama melihat Alun-Alun Banjarnegara dari berbagai arah dan sudut. Alun-alun merupakan sebuah lapangan terbuka yang luas, berumput dan terletak di pusat kota. Tapi Alun-alun Banjarnegara rumputnya hampir gundul nih, malah ada yang tak berumput. Hihihihi. Umumnya […]

kirab hari jadi Banjarnegara

Kirab, Hari Jadi Banjarnegara ke-182

Acara kirab sebagai tanda Hari Jadi Banjarnegara sebenarnya sudah lama, dua minggu yang lalu. Seperti biasa, tidak ada maksud untuk menunda tapi memang baru bisa ditulis di sini. Saya tidak sibuk sih, hanya masih membangun mood untuk kembali semangat menulis. Ini saja rasanya masih sentlap-sentlup moodnya. 

Sepatu Boots

Batu Alamě Mbok Yuni

Jika saya mengatakan Banjarnegara tercinta ini adalah sebuah Kabupaten yang kaya akan hasil bumi, kira-kira sahabat percaya tidak? Mau tidak mau, sahabat harus percaya. Yaaaaa, meski ada beberapa orang yang mengklaim Banjarnegara adalah Kota Istirahat, Kota Pensiunan, Kota Sepi dll dll, tapi tidak untuk kali ini dan kali kali seterusnya. BANJARNEGARA ITU KAYA, tapi BUKAN KAYA akan […]

Seribu Rupiah Untuk PMI

Seribu Rupiah

Tadi pagi saya diamanati Mamah untuk membayar tagihan Telephone di PT. Telkom. Biasanya sih tugas ini dilaksanakan oleh Adik, tapi katanya Adik sedang banyak pekerjaan di kantornya. Ada kejadian yang aneh ketika saya membayar telephone ini. Ceritanya, saya bertemu dengan ibu-ibu yang masih sehat. Mungkin 50 YO. Si Ibu bekerja di perumahan (baca: rewang). Setelah […]